Sejumlah Pejabat Diasdik Dan Kontraktor Di Periksa Pihak Polresta Cirebon.



Sambar.Id Kabupaten Cirebon - Pasca ambruknya atap 2 ruangan di sekolah SMPN 1 Talun Kabupaten Cirebon,Jawa barat,pekan lalu yang menyebabkan 16 Siswa dan Siswi 7 diantaranya di larikan di rumah sakit, 12/24 masih menyisakan pertanyaan di kalangan publik.


Kejadian tersebut menyeret sejumlah nama pejabat Dinas Pendidikan(Disdik) Konsultan dan pihak Kontraktor yang di duga memainkan anggaran untuk mengurangi kualitas bahan material yang di gunakan untuk renovasi bangunan atap ruangan SMPN 1 Talun tersebut.Kamis 19/12/2024.


"Kepala bidang sekolah menengah pertama (SMP) Ade kandar menjelaskan,pemanggilan dari Polresta Cirebon untuk di mintai keterangan perihal pasca ambruknya SMPN 1 Talun,dalam pemanggilan tersebut kepala bidang SMP ade kandar belum ada titik temu karena masih mengumpulkan alat bukti karena RAB yang asli belum di temukan,"jelasnya.


Nama yang di panggil Polresta Cirebon di antaranya Kadisdik H. Ronianto,Kepala SekolahH.Sunarto Kontraktor Irwan,beserta konsultan.


Lebih lanjut Ade kandar mengungkapkan Mabes polri pun sempat datang untuk memeriksa, menurutnya pembanguan rehab tersebut mengunakan angaran (fik) kecamatan pada eranya Kabid yang dulu,"pungkasnya.

JULI

Lebih baru Lebih lama