Pelayanan Lambat, Driver Ojol Merugi, Custamer Sorot Richeese Factory Sam Ratulangi

Sambar.id, Makassar, Sulsel - Pelayanan lambat Richeese Factory Sam Ratulangi, Driver Online Merugi, disorot Custamer padahal merupakan rumah makan cepat saji  di Jl. DR. Ratulangi No.72, Bonto Biraeng, Kec. Mamajang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Hal itu rumah makan cepat saji namun yang terjadi rumah makan lambat saji, salah satu pelanggan konsumen sampai menunggu hingga lebih satu jam lamanya. 
Tanpak sejumlah driver ojol sedang mengantri custamer/konsumen sedang menunggu (doc.foto)

"Saya dari tadi sekitar jam 2 (14.00 Wita-rd) ini sudah lewat jam 3 (15.00 wita-rd) belum selesai pesanan saya," katanya

Baca Berita: Polisi Lapor Polisi Mandek di Mapolres Takalar 

Namun tak lama kemudian pesanannya selesai dan pergi, sementara itu terlihat dari draiver online juga mengalami hal yang sama, Grab, Gojek, shoopee.
Seoarang warga sedang menunggu pesanan (doc.foto)
"Ini mulai pesan 14.18, sampai sekarang 15.41 itupu kami masih disuruh menggu tiga puluh menit kedepan, apakah ini tidak merugikan masyarakat, khususnya ini kita didriver," kata salah satu driver yang sempat ditemui.

Baca Juga: Polri Minta Masyarakat Tak Sebar Hoax, Tegaskan Netral di Pemilu 2024

Ditempat yang sama pelayan Richeese Factory Sam Ratulangi, sempat ditemui hanya minta pesanan dibatalkan kalau tidak mau mengantri.


"Kalau tidak mauki antri cansel'mi saja," singkatnya saat di konfirmasi. (*)

Lebih baru Lebih lama