Breaking News: Menhan RI Bagi Motor

SAMBAR.ID, MAKASSAR, SULSEL - Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI), Prabowo Subianto, bagi ribuan Motor kepada Babinsa di jajaran Kodam XIV Hasanuddin. Kamis (13/06/2023).


Adapun total keseluruhan sebanyak ribuan unit kendaraan roda dua (motor) yang tersebar di tiga provinsi jajaran kodam XIV Hasanuddin


Kunjungan kerja (kunker) Menhan RI Prabowo Subianto di Koramil Mamajang, 1408/BS,Kodam XIV Hasanuddin rangkaian kegiatan menyerahkan ribuan motor kepada Babinsa.


Negara kita negara yang besar, negara yang kaya. kita perlu pertahanan yang kuat menjaga kekayaan kita. Kekayaan kita harus diolah sendiri dan digunakan untuk kemakmuran rakyat kita. Itu tujuan kita, itu tekad kita," tuturnya.


Babinsa adalah garda terdepan dalam pertahanan Negara, minta barang dijaga dan dirawat dengan baik. 


"Saya datang untuk melihat dari dekat kondisi Koramil dan bantuan yang akan kita berikan untuk Babinsa sebagai ujung tombak dari Komando Teritorial,"jelasnya 


Kehadiran Menhan RI disambut langsung oleh Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr. (Han)., bersama Kapolda Sulawesi Selatan Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, S.H., M.Hum., Kejati Sulsel, PJU Kodam XIV Hasanuddin, Lantamal VI Makassar.


Berita ini diterbitkan kegiatan ini sementara berlangsung. (Akmal)


Lebih baru Lebih lama