Sambar.id, Makassar, Sulsel - Terjadi kecelakaan beruntun lalu lintas di jl.Pettarani Makassar sul-sel tepatnya pada pukul 22.15 WITA.
Kecelekaan beruntun tersebut diduga berawal dari motor Fino berwarna merah tiba tiba laju kencang dari arah Timur menuju selatan.
Akibatnya hilang kendali menabrak seseorang yang akan menyebrang dijalan menuju rumah makan Coto paraikatte jl. Pettarani Makassar Sulawesi selatan
Setelah motor Fino merah berhasil menabrak seorang tersebut karena hilang kendali lalu menabrak kembali mobil dengan DD 1183 yang terparkir tepat didepan rumah makan Coto paraikatte
Peristiwa kecelakaan ini mengakibatkan dua orang sekaligus mengalami luka luka yang parah dan dilarikan ke RS terdekat yang ada Jl.pettarani Makassar (hadi)